Back to Top
RADENPEDIA - Bermain saham tentu kita akan bertemu dengan banyak istilah baru. Konon katanya bagi investor pemula sangat cocok dengan apa yang namanya saham blue chip. Apa sebenarnya saham blue chip itu?? Temen-temen mendarat di artikel yang tepat, karena kali ini radenpedia akan membahas seputar Investasi Saham Blue Chip. Sebelum melanjutkan ke bagian utama, buat temen-temen yang belum tau dasarnya tentang saham bisa langsung aja baca Apa itu Saham dan Belajar Reksa Dana. Jika sudah baiklah mari kita lanjut ke pembahasan utamaPengertian Saham Blue ChipSecara kata, istilah blue chip berawal dari koin permainan kasino. Dimana terdapat banyak koin, namun koin yang paling tinggi nilainya berwarna biru. Istilah ini pertama kali di bawa ke bursa saham oleh seorang bernama Olivier Gingold pada tahun 1923-1924.Berdasarkan hal tersebut, saham blue chip dapat diartikan saham perusahaan yang memiliki nilai paling besar di antar yang lainnya. Nilai-nilai kriteria nya juga akan dijelaskan secara r